Senin, 28 Januari 2013

adaptasi morfologi pada paruh dan kaki burung


Bentuk Paruh
  • Elang memiliki paruh yang kuat dengan rahang atas yang melengkung dan ujungnya tajam. Fungsi paruh untuk mencengkeram korbannya.
  • Burung gelatik paruhnya sesuai untuk makan biji-bijian.
  • Burung kolibri, paruhya sesuai untuk mengisap madu dari bunga.
  • Burung pelikan, paruhnya sesuai untuk menangkap ikan.
  • Burung elang, paruhnya sesuai untuk mengoyak daging mangsanya.
  • Burung pelatuk. paruhnya sesuai untuk memahat batang pohon dan menangkap serangga di dalamnya. Adaptasi morfologi pada burung juga dapat dilihat pada macam-macam bentuk kakinya.
4. Bentuk kaki / Ceker
  • Bentuk kaki yang berbeda-beda disesuaikan dengan tempat hidupnya dan jenis mangsa yang dimakannya.
  • Berdasarkan lingkungan dan jenis makanan yang dimakannya, bentuk kaki burung dikelompokkan
Bentuk Kaki dan Paruh

5. Berbagai tipe mulut pada serangga
  • Untuk memperoleh makanannya, serangga memiliki cara tersendiri.
  • Salah satu bentuk penyesuaian dirinya adalah bentuk mulut yang bebedabeda sesuai dengan jenis makanannya.
  • Bedasarkan jenis makanan yang dimakannya, jenis mulut serangga dibedakan menjadi empat, yaitu mulutpengisap, mulut penusuk, mulut penjilat, dan mulut penyerap.
Mulut pengisap
  • Mulut pengisap pada serangga
  • Bentuknya seperti belalai yang dapat digulung dan dijulurkan
  • Contoh serangga yang memiliki mulut pengisap adalah kupu-kupu. Kupu-kupu menggunakan mulut pengisap untuk mengisap madu dari bunga.
Mulut penusuk dan penghisap
  • Mulut penusuk dan penghisap pada serangga memiliki ciri bentuk yang tajam dan panjang
  • Contoh serangga yang memiliki mulut penusuk dan penghisap adalah nyamuk.
  • Nyamuk menggunakan mulutnya untuk menusuk kulit manusia kemudian menghisap darah.
  • Jadi, selain mulutnya berfungsi sebagai penusuk juga berfungsi sebagai pengisap.3) Mulut penjilat

Mulut penjilat
  • Mulut penjilatpada serangga memiliki ciri terdapatnya lidah yang panjang dan berguna untuk menjilat makanan berupa nektar dari bunga,
  • contoh serangga yang memiliki mulut penjilat adalah lebah
Mulut penyerap
  • Mulut penyerap pada serangga memiliki ciri terdapatnya alat penyerap yang mirip spons (gabus).
  • Alat ini digunakan untuk menyerap makanan terutama yang berbentuk cair. Contoh serangga yang memiliki mulut penyerap adalah lalat..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar